Diketahui Pendapatan Nasional Negara Tahun 2008 Sebesar 50 Milyar
Diketahui pendapatan nasional negara tahun 2008 sebesar Rp. 50 Milyar dan konsumsi sebesar 40 Milyar. Pada tahun 2009, pendapatan nasional naik menjadi sebesar Rp. 80 Milyar dan Konsumsi sebesar Rp. 60 Milyar. Tentukan fungsi konsumsinya dan tabungannya !
1. Diketahui pendapatan nasional negara tahun 2008 sebesar Rp. 50 Milyar dan konsumsi sebesar 40 Milyar. Pada tahun 2009, pendapatan nasional naik menjadi sebesar Rp. 80 Milyar dan Konsumsi sebesar Rp. 60 Milyar. Tentukan fungsi konsumsinya dan tabungannya !
Jawaban:
Penjelasan:
1. Diketahui :
Y1 = 50.000.000.000
Y2 = 80.000.000.000
C1 = 40.000.000.000
C2 = 60.000.000.000
ΔC = 20.000.000.000 (Selisih antara C1 (40 M) dan C2 (60 M))
ΔY = 30.000.000.000 (Selisih antara Y1 (50 M) dan Y2 (80 M))
Ditanya :
Fungsi Konsumsi
Fungsi Tabungan
Penyelesaian :
Langkah 1
Y C
50.000.000.000
80.000.000.000 40.000.000.000
60.000.000.000
Langkah 2
Rumus mencari a :
a = (APC – MPC) . Y1
APC = C1 = 40.000.000.000 = 0,8
Y1 50.000.000.000
MPC = ΔC = 20.000.000.000 = 0,66
ΔY 30.000.000.000
a = (APC – MPC).Y1
= (0,8 – 0,66).50.000.000.000
= (0,14).50.000.000.000
= 7.000.000.000
Langkah 3
Mencari b
b = MPC = 0,66
Langkah 4
Penyelesaian Fungsi Konsumsi
C = a + bY
= 7.000.000.000 + 0,66 Y
Penyelesaian fungsi Tabungan
S = -a + (1 – b)Y
= -7.000.000.000 + (1 - 0,66)Y
= -7.000.000.000 + (0,34)Y
2. Diketahui pendapatan nasional negara tahun 2008 sebesar Rp. 50 Milyar dan konsumsi sebesar 40 Milyar. Pada tahun 2009, pendapatan nasional naik menjadi sebesar Rp. 80 Milyar dan Konsumsi sebesar Rp. 60 Milyar. Tentukanlah fungsi konsumsinya dan tabungannya !
Jika tahun 2008 besar pendapatan Rp. 50 milyar dan konsumsi Rp. 40 milyar. Sedangkan tahun 2009, pendapatan nasional naik menjadi Rp. 80 milyar dan konsumsi Rp. 60 milyar, maka:
Fungsi konsumsinya adalah C = 6.400.000.000 + 0,67Y.Fungsi tabungannya adalah S = –6.400.000.000 + 0,33Y.Berikut adalah rumus dari fungsi konsumsi dan fungsi tabungan:
C = a + bYS = –a + (1 – b)Ya = (APC – MPC)Y₂b = MPC = [tex]\frac{\Delta C}{\Delta Y}[/tex]APC = [tex]\frac{C}{Y}[/tex]Keterangan
C = konsumsiS = tabungana = konsumsi otonomb = MPC = Marginal Propensity to ConsumeAPC = Average Propensity to ConsumeY = pendapatanPenjelasan dengan langkah-langkahDiketahui
Tahun 2008
Pendapatan nasional = Rp50.000.000.000,00Konsumsi = Rp40.000.000.000,00Tahun 2019
Pendapatan nasional (Y₂) = Rp80.000.000.000,00Konsumsi (C₂) = Rp60.000.000.000,00Ditanyakan
Tentukan fungsi konsumsi dan tabungannya!
Jawab
Langkah 1
Menentukan nilai APC.
APC = [tex]\frac{C_{2}}{Y_{2}}[/tex]
= [tex]\frac{Rp60.000.000.000,00}{Rp80.000.000.000,00}[/tex]
= 0,75
Langkah 2
Menentukan nilai b (MPC)
b = MPC
= [tex]\frac{\Delta C}{\Delta Y}[/tex]
= [tex]\frac{Rp60.000.000.000,00 \:-\: Rp40.000.000.000,00}{Rp80.000.000.000,00 \:-\: Rp50.000.000.000,00}[/tex]
= [tex]\frac{Rp20.000.000.000,00}{Rp30.000.000.000,00}[/tex]
= 0,67
Langkah 3
Menentukan nilai a.
a = (APC – MPC)Y
= (0,75 – 0,67) × 80.000.000.000
= 0,08 × 80.000.000.000
= 6.400.000.000
Langkah 4
Fungsi konsumsi dari permasalahan tersebut adalah:
C = a + bY
C = 6.400.000.000 + 0,67Y
Langkah 5
Fungsi tabungan dari permasalahan tersebut adalah:
S = –a + (1 – b)Y
S = –6.400.000.000 + (1 – 0,67)Y
S = –6.400.000.000 + 0,33Y
Pelajari lebih lanjut Materi tentang fungsi konsumsi: https://brainly.co.id/tugas/32084643Materi tentang fungsi tabungan: https://brainly.co.id/tugas/25246323Materi tentang inflasi: https://brainly.co.id/tugas/2235173------------------------------------------------
Detil JawabanKelas : 10
Mapel : Ekonomi
Kategori : Ilmu Ekonomi dan Permasalahannya
Kode : 10.12.1
#TingkatkanPrestasimu
3. di ketahui pendapatan negara 2008 adalah 50 milyar dan konsumsi sebesar 40 milyar . pada tahun 2009 pendapatan 80 milyar dan konsumsi 60 milyar. tentukan fungsi konsumsi dan tabungan ...
Jawaban:
Penjelasan:
1. Diketahui :
Y1 = 50.000.000.000
Y2 = 80.000.000.000
C1 = 40.000.000.000
C2 = 60.000.000.000
ΔC = 20.000.000.000 (Selisih antara C1 (40 M) dan C2 (60 M))
ΔY = 30.000.000.000 (Selisih antara Y1 (50 M) dan Y2 (80 M))
Ditanya :
Fungsi Konsumsi
Fungsi Tabungan
Penyelesaian :
Langkah 1
Y C
50.000.000.000
80.000.000.000 40.000.000.000
60.000.000.000
Langkah 2
Rumus mencari a :
a = (APC – MPC) . Y1
APC = C1 = 40.000.000.000 = 0,8
Y1 50.000.000.000
MPC = ΔC = 20.000.000.000 = 0,66
ΔY 30.000.000.000
a = (APC – MPC).Y1
= (0,8 – 0,66).50.000.000.000
= (0,14).50.000.000.000
= 7.000.000.000
Langkah 3
Mencari b
b = MPC = 0,66
Langkah 4
Penyelesaian Fungsi Konsumsi
C = a + bY
= 7.000.000.000 + 0,66 Y
Penyelesaian fungsi Tabungan
S = -a + (1 – b)Y
= -7.000.000.000 + (1 - 0,66)Y
= -7.000.000.000 + (0,34)Y
4. carilah fungsi konsumsi pada tingkat pendapatan nasional per tahunnya sebesar Rp. 1000 milyar, besarnya konsumsi sebesar Rp. 950 milyar
3524 dari hasil yang ditemukan dalam variabel
5. Jika diketahui GNP suatu negara pada tahun 2020 sebesar US$ 52,4 Milyar dan pada tahun 2021 sebesar 61 Milyar. Berapakah pertumbuhan ekonomi pada tahun 2021?
Jika tahun 2020, GNP sebuah negara adalah US$52,4 milyar. Sementara di tahun 2021, GNP-nya adalah US$61 milyar. Maka pertumbuhan ekonominya di tahun 2021 adalah 16,42%.
Penjelasan dan Langkah-langkahRumus untuk menghitung berapa besar pertumbuhan ekonomi adalah sebagai berikut:
[tex]\frac{GNPn-GNPo}{GNPo} x 100[/tex]Adapun perhitungan laju pertumbuhan ekonomi tahun 2021 untuk negara pada soal di atas adalah sebagai berikut:
[tex]\frac{61milyar-52,4milyar}{52,4milyar} x100[/tex][tex]\frac{8,6milyar}{52,4 milyar} x100[/tex]16,42%Dari hasil perhitungan di atas, bisa kita simpulkan bahwa tingkat pertumbuhan negara yang ada pada soal adalah sebesar 16,42%.
Pelajari Lebih LanjutPelajari lebih lanjut tentang materi rumus dalam mencari pendapatan nasional sebuah negara pada link berikut https://brainly.co.id/tugas/1206317#BelajarBersamaBrainly
#SPJ9
6. produk nasional bruto (PNB) pada tahun 2008 ialah sebesar Rp. 300 milyar dan angka indeks biaya hidup tahun 2008 ialah 120. jika angka indeks pada tahun 2007 ialah 100, maka nilai PNB tahun 2008 pada harga konstan ialah (dalam milyar rupiah)... a. Rp. 250 b. Rp 200 c. Rp. 360 d. Rp 240 e. tidak ada jawaban yang benar
Jawaban:
3
Penjelasan:
mohon maaf kalau salah terima kasih
7. Tugas 4Pada waktu pendapatan nasional pertahun Rp 2.000 milyar,besar konsumsi adalah Rp 1.900 milyar pertahun. Pada tingkatpendapatan nasional sebesar Rp 2.500 milyar, besar konsumsiRp 2.350 milyar. Diminta :fungsi tabungan
Penjelasan:
Dik : Y1 = 2.000 , C1 = 1.900
Y2 = 2.500 , C2 = 2.350
Dit : Fungsi Tabungan
Jawab :
Fungsi tabungan :
C = a + by
MPC = b= (C2-C1) / ( Y2-Y1 ) = ( 2.350-1.900) / (2.500-2.000)
b = 0,9
APC = C1/Y1 = 1.900/2.000 = 0,95
a = ( APC - MPC ) y1
a = ( 0,95-0,9) x 2.000
a = 100
Jadi Fungsi tabungannya adalah
C = 100 + 0,9Y
8. Diketahui fungsi konsumsi masyarakat suatu negara C = 75 milyar + 0,8 y (1) fungsi tabungan S = -75 Milyar + 0,2 y (2) besarnya pendapatan pada saat tabungan sebesar 50 milyar adalah 625 milyar. (3) besarnya konsumsi pada saat tabungan sebesar 50 milyar adalah 575 milyar (4) besarbya pendapatan seluruhnya dilakukan untuk konsumsi adalah 325 milyar Penjelasan cara dan penjabaran
C= a+bY
sedangkan S=-a+(1-b)Y
sehingga C=75+0,8Y dan S=-75+(1-0,8)Y=-75+0,2Y
(pernyataan 1 benar)
S=-75+0,2Y
50=-75+0,2Y
50+75=0,2Y
125=0,2Y
Y=625 (pernyataan 2 benar)
Y=C+S
625=C+50
C=625-50
C=575 (pernyataan 3 benar)
9. 6. Ibaratkan pada tingkat pendapatan nasional per tahunnya sebesar Rp. 1000 milyar, besarnya konsumsi sebesar Rp. 950 milyar per tahun. (a) Carilah fungsi konsumsinya! (b) Break-even point tercapai pada tingkat pendapatan nasional sebesar berapa?
carilah fungsi konsumsinya!
10. Bila diketahui pendapatan nasional suatu Negara di tahun 2008 sebesar 520 t dan di tahun 2009 sebesar 620 t, maka berapakah pertumbuhan ekonomi Negara tersebut?
44400
Penjelasan:
Maaf kalo salah satu
11. Perhatikan Ilustrasi berikut: (a) Pada tingkat pendapatan nasional per tahunnya sebesar Rp. 110 milyar, besarnya konsumsi sebesar Rp. 100 milyar per tahun. (b) Pada tingkat pendapatan nasional sebesar Rp. 130 milyar per tahun, besarnya konsumsi per tahunnya Rp. 120 milyar. Soal: a. Carilah fungsi konsumsinya! b. Break-even point tercapai pada tingkat pendapatan nasional sebesar berapa?
itu pelajaran mat yaa??
12. pada tingkat pendapatan nasional pertahun sebesar 800 milyar ,besarnya konsumsi pertahun 600 milyar .dan pada tingkat pandapatan nasional pertahun sebesar 900 milyar ,besarnya konsumsi pertahunya 560 milyar tentukan fungsi konsumsinIya
Tingkat pendapatan 800 M = konsumsi 600 M
Tingkat pendapatan 900 M = konsumsi 560 M
APC = [tex] \frac{C}{Y} [/tex] = [tex] \frac{600}{800} [/tex] = 0,75
MPC = [tex] \frac{600-560}{900-800} [/tex] = [tex] \frac{40}{100} [/tex] = 0,40
a = (APC - MPC)Y
= (0,75 - 0,40)800
= 0,35 × 800
= 280
b = MPC
= 0,40
Fungsi konsumsi :
C = a + bY
= 280 milyar + 0,40Y
13. 3. Diketahui : - Pada tingkat pendapatan nasional per tahunnya sebesar Rp. 110 milyar, besarnya konsumsi sebesar Rp. 90 milyar per tahun. - Pada tingkat pendapatan nasional sebesar Rp. 120 milyar per tahun, besarnya konsumsi per tahunnya Rp. 100 milyar. Ditanya : a. Carilah fungsi konsumsinya! b. Break-even point tercapai pada tingkat pendapatan nasional sebesar berapa?
Mapel : Ekonomi
Tingkat : SMA
Pembahasan : Terlampir
14. Jika produk nasional bruto negara Indonesia tahun 2008 = Rp. 65.000 milyar. Tahun 2009 =Rp. 80.000 milyar. Maka laju pertumbuhan ekonomi tahun 2009 adalah
Ekonomi
Laju Pertumbuhan Penduduk
Diketahui:
PDBt = Rp80.000 Milyar
PDBt-1 = Rp65.000 Milyar
Ditanya:
R?
Penyelesaian:
R = ((PDBt - PDBt-1)/ PDBt-1) x 100%
R = ((Rp80.000 Miliyar - Rp65.000 Milyar)/ Rp65.000 Milyar)) x 100%
R = (Rp15.000 Milyar/ Rp65.000 Milyar) x 100%
R = 3 Milyar/ 13 Milyar x 100%
R = 1/13 x 100%
R = 7,7%
Jawab:
Jadi, laju pertumbuhan ekonominya adalah 7,7%
15. Suatu negara diketahui memiliki PDB (Produk Domestik Bruto) sebesar $65milyar, pendapatan warga negara tersebut di luar negeri $10 milyar, dan pendapatan warga asing di negara tersebut $15 milyar, maka PNB (Produk Nasional Bruto) negara tersebut adalah … Pilih salah satu: a. $65 milyar b. $60 milyar c. $75 milyar d. $70 milyar e. $90 milyar
Jawaban:
b. $60 milyar
Penjelasan:
GNP = GDP + Pendapatan Netto Luar negeri
65 + 10 - 15
16. Diketahui pendapatan nasional negara Surya sebesar US$1.800 milyar . Jika jumlah penduduk negara Surya 240 juta jiwa, maka pendapatan perkapitanya adalah . . . *
Jawaban:
US$ 7.500 / 0,0000075 miliar $
Penjelasan:
GDP PER KAPITA = GDP TAHUN X : JUMLAH PENDUDUK TAHUN X
GDP PERKAPITA = 1800 milyar : 240.000.000
= 0,0000075 milyar $
= 7.500 US$
semoga membantu
17. latihan• Pendapatan nasional negara A tahun 2019 dalam milyar• GNP 1000 Milyar .• Depresiast 100 milyar • pajak tidak langsung 50 milyar• trans Ferpagment 30 milyar kerjakan berapa pendapatan perseorangantolong aku plss hari ini kumpulkan
Jawaban:
NNP = 1.000-100 = 900
NNI = 900-50 = 850
PI = 850+30 = 880
Penjelasan:
GDP : Pendapatan WNA di dalam negeri + Pendapatan WNI di dalam negeri
GNP : GDP + produk WNI di Luar Negeri - produk WNA di Dalam Negeri
atau
GNP : Produk WNI di dalam negeri + Produk WNI di luar negeri
atau
GNP : GDP - Pendapatan Neto atas faktor luar negeri
NNP : GNP - penyusutan - barang pengganti modal
NNI : NNP - pajak tak langsung + subsidi
PI : NNI + transfer payment - laba ditahan - iuran jaminan sosial/asuransi - Pajak perseroan
DI : PI - pajak langsung
18. diketahui pendapatan nasional negara X pada tahun 2015 Rp 150 milyar tahun 2016 rp 200 milyar berapakah laju pertumbuhan negara X tahun 2016
200-150/150x100%
=33,33
19. Pendapatan nasional suatu negara pada tahun 2000 adalah US$ 354 milyar dan pada tahun 2008 menjadi US$ 889 milyar. Selama delapan tahun, Tolong cari berapa rata-rata tingkat pertumbuhan dan berapa pertumbuhannya pada tahun 2016?
Jawaban:
$ 1424 dan pertahun adalah 66,875 dan setiap 8 tahun adalah $535
Penjelasan:
karena (889-354)÷8 = 66,875 × 16 + 354 =$1424
sekian terimah kasih
maaf kalo salah
20. Data pendapatan nasional negara braith tahun 2016 sbb Konsumsi masyarakat 650.000 milyar Pengeluaran pemerintah 750.000 milyar Bunga 500.000 milyar Ekspor 750.000 milyar Impor 450.000 milyar Jika pendapatan nasional dihitung berdasarkan pendekatan pengeluaran sebesar 2.900.000 milyar maka besar investasi pengusaha adalah?
###ini cara ngerjain nya
###ini yang diketahui, yang ditanyakan I nya
Komentar
Posting Komentar